Bahan :
250 gram tetelan
500 gram nangka muda

Bumbu halus :
Bumbu dasar putih, ketumbar, merica.

Bumbu lainnya :
2 lembar daun salam
1 ruas jari laos (dimemarkan)
1 bungkus kara
Gula jawa
Garam
Gula pasir

Cara membuat :
Rebus tetelan dan nangka (Aku rebus terpisah. Tetelan direbus dengan api kecil sampai empuk)
Tumis bumbu halus hingga wangi.
Masukan tumisan bumbu halus ke dalam rebusan tetelan dan nangka yang telah dicampur.
Tambahkan daun salam, laos, gula jawa, gula pasir dan garam.
Setelah mendidih, matikan api dan masukan santan kara. Aduk hingga rata.
Nyalakan kembali api dan masak hingga mendidih.

Sayur Gori / Sayur Nangka

Sayur Gori / Sayur Nangka

Leave a reply

required

*